Waktu Yang Tepat Untuk Mendaftar Google Adsense
Mata Lhoong – Sebelum mengajukan lamaran ke Google Adsense, maka Anda juga harus mengikuti aturan google serta kelayakan blog untuk mendaftar Adsense. Mengapa demikian? karena memilih waktu yang tepat itu, tentu blog yang akan kita ajukan sudah siap tempur. Maka itulah, persiapkan dulu blog yang Anda miliki hingga sudah layak bekerjasama dengan google Adsense.
Sebelum kita bahas terkait kapan waktu yang tepat untuk mengajukan permohonan ke google adsense. Maka baiknya kami coba jelaskan apa itu google adsense sehingga banyak diantara mereka termasuk saya ingin menjadi publisher adsense.
Google Adsense merupakan program kerjasama periklanan melalui media internet yang diselenggarakan oleh google sendiri. Melalui program periklanan adsense atau publisher adsense, pemilik blog yang sudah disetujui menjadi anggotanya akan mendapatkan penghasilan, dengan cara memasang unit iklan google pada blog mereka.
Tampilan saat daftar Google AdSense |
Nah, dengan mengetahui sedikit penjelasan pengertian google adsense itu sendiri, maka sudah tentu banyak blogger yang sangat ingin sekali menjadi mitra kerja google melalui periklanan. Tidak sedikit blogger yang mengajukan blog mereka ke google adsense, namun ada yang diterima menjadi publisher dan ada juga yang gagal dalam tahap pendaftaran.
Bagi yang gagal menjadi publisher adsense bahkan sudah pernah mencoba berkali kali namun masih belum beruntung juga, maka lahirlah pertanyaan kapan waktu yang tepat mendaftar hingga full approve. Karena mereka merasa kecewa dan tidak tahu kapan waktu yang tepat hingga diterima.
Baca Juga: 10 Kebiasaan Ini Bisa Bikin Anda Sukses
Sebenarnya, tidak ada jawaban pasti untuk waktu yang tepat. Namun untuk menjadi publisher adsense menjadi kewajiban blogger agar membuat konten pada blog mereka benar benar menarik dan unik. Tidak hanya itu, untuk menjadi publisher, maka kita harus memiliki web atau blog, memiliki konten atau artikel yang merupakan hasil karya sendiri. Dan artikel yang kita buat menjadi artikel yang bermanfaat untuk orang lain.
Secara umum, untuk waktu yang tepat mendaftarkan blog ke adsense, tentunya pada saat buka kantor. Tidak mungkin dong, kita melamar pekerjaan, namun pada saat mengajukan lamaran kantornya tutup hehe.. maka perlu Anda ketahui, lamarlah pada jam kerja waktu USA. Menurut kang jumanto yang merupakan pemilik blog kangjum.com menjelang sore hari, tengah malam, dan kapanpun juga bisa.
Namun demikian, untuk daftar adsense setidaknya ada 5 hal yang harus Anda ketahui yakni sebagai berikut:
Nah, langkah langkah di atas perlu Anda ikuti untuk dapat mendaftarkan blog ke adsense. Bila blog Anda belum memenuhi kriteria di atas, maka jangan mikirin adsense dulu. Baiknya perbanyak artikel yang menarik serta bermanfaat untuk orang lain. Setelah terpenuhi, maka silahkan saja melanjutkan daftar adsense.
Baca Juga: Banyak Blogger Yang Gagal Hanya Karena Ini
Nah, selanjutnya ada pertanyaan lagi, bagaimana bila blog sudah pernah ditolak, bahkan sudah berkali kali ditolak. Lalu kapan waktu yang tepat mendaftar ulang agar bisa diterima adsense? Berikut informasi langsung dari mbak Indri Lidiawati yang juga pemilik blog juragancipir.com. Untuk waktu yang tepat pada saat mendaftar ulang yakni sebagai berikut:
Untuk penjelasan di atas, Anda juga bisa menggunakan email, webmaster, dan juga google analityc yang sebelumnya sudah pernah ditolak. Namun, untuk lebih efektif, maka bautlah dengan yang baru agar lebih fress. Begitu juga dengan perbanyak artikel, itu sudah pasti dan dapatkan trafik yang melimpah dari search engine.
Demikian waktu yang tepat untuk mendaftar adsense, semoga blog yang Anda persiapkan dapat diterima secara penuh hingga dapat ditayangkan iklan adsense pada blog Anda. Semoga bermanfaat dengan penjelasan di atas. Intinya bangunlah blog yang bermakna serta berguna bagi pengunjung nusantara. Setelah semua itu ada pada blog Anda, maka disitulah menjadi waktu yang tepat mendaftarkan blog ke google adsense.
Namun demikian, untuk daftar adsense setidaknya ada 5 hal yang harus Anda ketahui yakni sebagai berikut:
- Memiliki blog atau website.
Miliki blog atau website sudah menjadi kewajiban Anda untuk mendapatkan akun adsense. Ya lah, bila Anda belum ada blog atau website, maka sudah tentu tidak terbayangkan yang namanya google adsense. - Artikel yang ada dapat diandalkan.
Untuk menentukan waktu yang tepat mendaftar adsense maka artikel yang Anda buat harus memadai serta kaya informasi. Artinya Anda buat artikel yang unik menarik serta orisinil. Artikel yang Anda buat harus lengkap informasinya dan tentunya mematuhi aturan google. - Blog Anda sudah punya pengunjung organik.
Nah, untuk mengetahui waktu yang tepat, maka blog Anda juga sudah mempunyai pengunjung organik. Artinya, pengunjung blog Anda benar benar dari search engine. Baik itu dari google search, yahoo, bing, dan sebagainya. Untuk mendapatkan pengunjung organik, maka sudah tentu perlu optimasi SEO. Cara sederhana membuat artikel yang mendapatkan pengunjung dari search engine, maka buatlah artikel yang bermanfaat bagi orang lain secara lengkap. - Daftarkan blog ke alat webmaster tool.
Untuk langkah ke 4 maka perlu Anda daftarkan blog ke webmater tool. Baik itu ke google webmaster maupun bing webmaster. Langkah ini sangat penting, selain blog Anda terdaftar, juga mendapatkan pengunjung organik melalui search engine. Maka submit semua artikel yang Anda buat untuk mendapatkan itu. - Umur blog Anda bagaimana.
Langkah yang terakhir ini terkait dengan umur blog, saya rasa tidak terlalu penting. Namun demikian, secara umum untuk mendaftar google adsense blog sudah harus berumur 6 bulan. Dan ini sebenarnya lebih baik, karena artikel Anda sudah tersubmit semua ke webmaster tadi. Intinya, untuk langkah terakhir juga penting, dengan umur blog yang lumayan maka lebih terpercaya pada saat mendaftarkan ke google adsense.
Nah, langkah langkah di atas perlu Anda ikuti untuk dapat mendaftarkan blog ke adsense. Bila blog Anda belum memenuhi kriteria di atas, maka jangan mikirin adsense dulu. Baiknya perbanyak artikel yang menarik serta bermanfaat untuk orang lain. Setelah terpenuhi, maka silahkan saja melanjutkan daftar adsense.
Baca Juga: Banyak Blogger Yang Gagal Hanya Karena Ini
Nah, selanjutnya ada pertanyaan lagi, bagaimana bila blog sudah pernah ditolak, bahkan sudah berkali kali ditolak. Lalu kapan waktu yang tepat mendaftar ulang agar bisa diterima adsense? Berikut informasi langsung dari mbak Indri Lidiawati yang juga pemilik blog juragancipir.com. Untuk waktu yang tepat pada saat mendaftar ulang yakni sebagai berikut:
- Untuk mendaftar ulang maka, Anda harus mengganti Email yang baru, termasuk Webmaster tools dan juga Google Analitycs harus baru.
- Jarak permohonan setidaknya sebulan antara permohonan lama dengan yang baru.
- Jumlah artikel harus ditambah sesuai masa tenggang permohonan lama dengan yang baru. Artinya setelah memperbaharui seperti penjelasan poin 1 dan 2, maka buatlah artikel sebanyak mungkin dan tentunya bermanfaat bagi pengguna internet.
- Jangan mendaftar Adsense pada hari minggu, dan daftarkan pada saat jam kerja di USA (sekitar jam 9 malam ke atas WIB). Artinya daftarkan pada saat jam kerja jangan pada hari libur.
- Pastikan blog telah mendapat trafik dari search engine yang memadai (sekitar 50 – 100 vu perhari trafik yang datang dari search engine). Artinya blog Anda sudah memiliki pengunjung organik dari search engine.
Untuk penjelasan di atas, Anda juga bisa menggunakan email, webmaster, dan juga google analityc yang sebelumnya sudah pernah ditolak. Namun, untuk lebih efektif, maka bautlah dengan yang baru agar lebih fress. Begitu juga dengan perbanyak artikel, itu sudah pasti dan dapatkan trafik yang melimpah dari search engine.
Demikian waktu yang tepat untuk mendaftar adsense, semoga blog yang Anda persiapkan dapat diterima secara penuh hingga dapat ditayangkan iklan adsense pada blog Anda. Semoga bermanfaat dengan penjelasan di atas. Intinya bangunlah blog yang bermakna serta berguna bagi pengunjung nusantara. Setelah semua itu ada pada blog Anda, maka disitulah menjadi waktu yang tepat mendaftarkan blog ke google adsense.
No comments