Spesifikasi Advan S4I Lengkap Dengan Kekurangan Dan Kelebihannya
Sobat ingin membeli android Advan S4i? sebelum membeli smartphone Advan S4i ini sobat harus membaca reviewnya terlebih dulu agar tau apa saja kelemahan dan kelebihan dari smartphone Advan S4i ini. Review dibawah ini saya buat dengan tujuan agar sobat tahu apa saja kekurangan dan apa saja kelebihan yang dimiliki smartphone Advan S4i. Simak reviewnya dibawah ini sob.
Sudah mendukung jaringan cepat 3,5G / HSDPA
Dengan dukungan akses internet Cepat 3.5G yang dapat membuat Sobat lebih mudah dan cepat saat menjelajahi dunia maya. Tapi untuk daerah yang belum mendukung jaringan 3G/HSDPA tidak usah khawatir, karana Advan S4i ini juga dibekali dengan Jaringan GPRS dan EDGE atau 2G.
Kamera belakang berukuran 2 MPdepan 1.3 MP
Dengan kamera belakang 2 MPsobat dapat mengambil gambar dengan lumayan jelas. Jika sobat ingin selfi pun hasilnya juga lumayan bagus dengan kamera depan yang berukuran 1.3 MP.
OS Sudah Android v4.4 Kitkat
OS Android versi 4.4 (KitKat) ini memberikan tampilan Advan S4i dengan cukup bagus serta performanya juga cukup cepat jika dibanding dengan OS sebelumnya yaitu v4.2 Jelly Bean. Selain itu OS android v4.4 Kitkat ini menawarkan flexibilitas saat menginstal aplikasi android seperti Facebook, BBM , LINE, WhatsApp, Smule, game seperti Clash of Clans, Duel Otak dll.
Desain yang mewah dan elegan
Advan S4i ini memiliki desain yang elegandan cukup mewah di era saat ini sehingga cocok di pakai untuk semua usia dari yang muda sampai yang dewasa.
Adanya fitur WIFI dan GPS
Dengan Adanya fitur WIFI di Smartphone Advan S4i ini Sobat dapat menikmati Akses Internet sampai puas jika berada di tempat yang memiliki titik Hotspot area seperti di wifi.id, Serta dapat mencari lokasi dan tempat tujuan dengan adanya fitur GPS.
Versi Bluetooth lebih baru yaitu v3.0
Mampu mentransfer atau mengirim data dan file seperti mp3, video, gambar, aplikasi lebih cepat dari versi sebelumnya. Begitu juga sebaliknya, saat menerima file dan data dari perangkat lain melalui Bluetooth juga akan lebih cepat.
Resolusi layar 480 x 800
Dengan dibekali Resolusi layar 480 x 800 Sobat akan merasa nyaman saat browsing Youtube, Main Game dan Nonton Video kesukaan sobat, karena tampilan layarnya yang lumayan jelas dan tajam.
Masih dibekali RAM 256MB
Dengan dukungan RAM sebesar 256MB sobat akan merasa dibatasi saat menjalankan banyak aplikasi di smartphone Advan S4i ini.
Processor sudah Single Core 1 GHZ
Processor yang masih Single Core 1 GHZ membuat kinerja smartphone Advan S4i menjadi kurang nyaman dan lelet saat membuka banyak aplikasi seperti facebook, wechat, Line, dan game android seperti COC dan Duel otak.
Kapasitas baterai hanya 1300 mAh
Dengan dibekali kapasitas baterai yang hanya 1300 mAh ini saya kira kurang mendukung untuk menjalankan smartphone yang ber OS KitKat. Mungkin sobat akan mengecas kira-kira sehari 2 kali. Bahkan jika sobat pakai untuk main game bisa ngecas sampe 3 kali sehari.
Itulah Review tentang Advan S4i yang dapat saya berikan, baca juga info lainnya di bawah ini :
Aplikasi Presentasi Terbaik
Aplikasi iPhone Terbaik
Spesifikasi advan S4G
Semoga artikelnya bermanfaat untuk sobat, terimakasih telah berkunjung.
Spesifikasi Advan S4i
- Ukuran Layar : 4inch Multitouch
- Type Layar : TFT Capacitive touchscreen
- Resolusi Layar : 480 x 800 pixels
- Dimensi HP : 122.5 mm x 63.7 mm x 10.2 mm
- Sistem Operasi : Android v4.4 Kitkat
- Processor : Single Core 1 GHZ
- Memori Internal : 512 MB, MicroSD sampai 32 GB
- Memori RAM : 256 MB
- Kamera Belakang : 2 MP dilengkapi dengan LED flash
- Kamera Depan : 1.3 Megapiksel
- Konektifitas : 2G / EDGE, 3.5G/HSDPA
- Kartu SIM : Dual SIM (GSM/GSM)
- Baterai : Li-ion 1300 Rechargeable
- Multimedia : Video player, MP4, MP3 player, FM Radio
- Fitur lain : WI-FI, Bluetooth v3.0, A-GPS, Java MIDP 2.1
- Warna : Putih dan Hitam
Kelebihan Advan Vandroid S4i
Sudah mendukung jaringan cepat 3,5G / HSDPA
Dengan dukungan akses internet Cepat 3.5G yang dapat membuat Sobat lebih mudah dan cepat saat menjelajahi dunia maya. Tapi untuk daerah yang belum mendukung jaringan 3G/HSDPA tidak usah khawatir, karana Advan S4i ini juga dibekali dengan Jaringan GPRS dan EDGE atau 2G.
Kamera belakang berukuran 2 MPdepan 1.3 MP
Dengan kamera belakang 2 MPsobat dapat mengambil gambar dengan lumayan jelas. Jika sobat ingin selfi pun hasilnya juga lumayan bagus dengan kamera depan yang berukuran 1.3 MP.
OS Sudah Android v4.4 Kitkat
OS Android versi 4.4 (KitKat) ini memberikan tampilan Advan S4i dengan cukup bagus serta performanya juga cukup cepat jika dibanding dengan OS sebelumnya yaitu v4.2 Jelly Bean. Selain itu OS android v4.4 Kitkat ini menawarkan flexibilitas saat menginstal aplikasi android seperti Facebook, BBM , LINE, WhatsApp, Smule, game seperti Clash of Clans, Duel Otak dll.
Desain yang mewah dan elegan
Advan S4i ini memiliki desain yang elegandan cukup mewah di era saat ini sehingga cocok di pakai untuk semua usia dari yang muda sampai yang dewasa.
Adanya fitur WIFI dan GPS
Dengan Adanya fitur WIFI di Smartphone Advan S4i ini Sobat dapat menikmati Akses Internet sampai puas jika berada di tempat yang memiliki titik Hotspot area seperti di wifi.id, Serta dapat mencari lokasi dan tempat tujuan dengan adanya fitur GPS.
Versi Bluetooth lebih baru yaitu v3.0
Mampu mentransfer atau mengirim data dan file seperti mp3, video, gambar, aplikasi lebih cepat dari versi sebelumnya. Begitu juga sebaliknya, saat menerima file dan data dari perangkat lain melalui Bluetooth juga akan lebih cepat.
Resolusi layar 480 x 800
Dengan dibekali Resolusi layar 480 x 800 Sobat akan merasa nyaman saat browsing Youtube, Main Game dan Nonton Video kesukaan sobat, karena tampilan layarnya yang lumayan jelas dan tajam.
Kekurangan Advan Vandroid S4i
Masih dibekali RAM 256MB
Dengan dukungan RAM sebesar 256MB sobat akan merasa dibatasi saat menjalankan banyak aplikasi di smartphone Advan S4i ini.
Processor sudah Single Core 1 GHZ
Processor yang masih Single Core 1 GHZ membuat kinerja smartphone Advan S4i menjadi kurang nyaman dan lelet saat membuka banyak aplikasi seperti facebook, wechat, Line, dan game android seperti COC dan Duel otak.
Kapasitas baterai hanya 1300 mAh
Dengan dibekali kapasitas baterai yang hanya 1300 mAh ini saya kira kurang mendukung untuk menjalankan smartphone yang ber OS KitKat. Mungkin sobat akan mengecas kira-kira sehari 2 kali. Bahkan jika sobat pakai untuk main game bisa ngecas sampe 3 kali sehari.
Itulah Review tentang Advan S4i yang dapat saya berikan, baca juga info lainnya di bawah ini :
Aplikasi Presentasi Terbaik
Aplikasi iPhone Terbaik
Spesifikasi advan S4G
Semoga artikelnya bermanfaat untuk sobat, terimakasih telah berkunjung.
No comments